Monday, April 4, 2011

Contoh Silabus SMP


SILABUS

Nama Sekolah : Sekolah Lanjutan Pertama
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VII/I
Standar kompetensi : 1. Mendengarkan
Mengapresiasi dongeng yang diperdengarkan
2. Berbicara
Mengekspresikan pikiran dan perasaan melalui kegiatan bercerita
3. Membaca
Memahami berbagai teks bacaan sastra dengan membaca
4. Menulis
Mengekspresikan pikiran, peasaan, dan penglaman melalui pantun dan dongeng



Kompetensi
Dasar
Materi
Pokok
Pengalaman
Belajar
Indikator
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber/
Bahan/Alat

Menemukan hal-hal yang menarik dari dongeng yang diperdengarkan
Dongeng
  • Mendengarkan dongeng
  • Menemukan hal-hal yang menarik dari dongeng
  • Menyampaikan pesan dongeng
  • Menuliskan isi dongeng secaravtertulis
  • Menentukan tema dongeng
    • Mengemukakan hal–hal yang menarik dalam dongeng
    • Menunjukkan pesan dongeng dalam bentuk kalimat
    • Menulis kesimpulan dongeng


Lisan


Buku cerita rakyat
Bercerita dengan urutan yang baik, suara yang baik, suara, lafal, intonasi, gestur, dan mimik yang tepat
Dongeng
  • Membaca cerita rakyat
  • Membuat catatan urutan cerita
  • Menceritakan kembali isi cerita dengan dengan tepat.



  • Bercerita dengan urutan alur cerita dengan memperhatikan lafal, intonasi, gestur, dan mimik


Lisan


Cerita rakyat
Menceritakan kembali cerita anak yang dibaca
Cerita anak
  • Membaca cerita membuat ringkasan
  • Menemukan tema, latar, perwatakan dalam cerita
  • Mendiskusikan nilai-nilai dalam cerita.
  • Menentukan isi dongeng
  • Mengungkapkan tema, latar, perwatakan dalam cerita
  • Mengaitkan isi dongeng dengan kehidupan sekarang
Lisan




Buku Cerita
Menulis kembali dengan bahasa sendiri dongeng yang pernah dibaca atau didengar
Dongeng
  • Mendengar dongeng
  • Mecatat pokok-pokok isi dongeng
  • Mengungkapkan kembali isi dongeng dalam bentuk tulisan
  • Menuliskan kembali isi dongeng dengang bahasa sendiri
Tertulis


Buku cerita rakyat

Agus Priyono / A

No comments: